Minggu, 12 Juli 2020

Dirimu yang sejati

Ada beda antara identitas dan personalitas.  Identitas adalah dirimu yang dibangun berdasar kerangka politik,  budaya, sosial, ekonomi dsb.  Personalitas adalah kondisi alamiah  dan apa adanya dirimu.  Jika dikejar lagi : bahkan …tidak ada personalitas dalam dirimu. Yang ada adalah diri Sang Sejati yaitu Allah al Akbar.  

Dadi ojo gupuh karo awakmu  dewe, awakmu iku onok tah,  wong awakmu  tidak ada sejatinya, dan dirimu itu tidak penting.  Dan modal tidak penting itu harus jadi landasan hidupmu. Jadi orang yg masih sedih,  orang yang masih pesimis orang yang tidak semangat adalah orang yang salah sangka terhadap dirinya sendiri. Orang yg salah sangka terhadap dirinya sendiri akan salah sangka terhadap dunia,  akan salah sangka terhadap apa saja bahkan salah sangka terhadap Tuhannya. 
#dirimu_yang_sejati


Tidak ada komentar:

Posting Komentar